Entri Populer

Monday 27 April 2015

New Author Reading Challenge Progress Update

Bulan April ini suram banget blog saya.
Cuma baca satu buku, dan bukan new author bagi saya, jadi nggak bisa masuk sini, huaaa... :'(
Biasa, semangat menurun.

Tiba-tiba, dapet email cinta dari Mbak Ren. Ngingetin tentang New Author Reading Challenge 2015 yang saya ikutin. (psssttt, semangat ikut, soalnya nggak wajib review. Ahahahahah.... :D)

Duh, jadi malu.
Oke, ini dia rekapan perdana. Dari Januari sampe April--harusnya. Hiks.

Karena baru pertama kali ikut challenge begini, beraninya ikut level Easy (1-15 buku dalam setahun)
Kategori tambahan: What's in A Name dan Support Local Author.
1. Lord Loss - Darren Shan (Januari)
2. Sabtu Bersama Bapak - Adhitya Mulya (Januari) -- Support Local Author
3. Leafie - Hwang Sun-mi (Januari) -- What's in A Name
4. Fleur - Fenny Wong (Januari) -- Support Local Author
5. Pengantin Al-Qur'an - M. Quraish Shihab (Januari) -- Support Local Author
6. Benabook - Benazio Putra (Januari) -- Support Local Author
7. Seperti Bintang - Regina Feby (Februari) -- Support Local Author
8. Lukisan Dorian Gray - Oscar Wilde (Februari) -- What's in A Name
9. Cinta yang Hilang - O. Henry (Februari)
10. Harta Karun Rumah Menara - Franklin W. Dixon (Maret) 
11. All These Live - Arleen. A. (Maret) -- Support Local Author
12. Suami Sempurna - Nurul F Huda (Maret) -- Support Local Author
13. Koala Kumal - Raditya Dika (Maret) -- Support Local Author
14. How to be Interesting - Jessica Hagy (Maret)
15. Kismet - Nina Addison (Maret) -- Support Local Author





Nah, ternyata tantangan tambahan Support Local Author sudah terpenuhi.
Sementara, yang What's in A Name baru 2, kurang 4.

Aye, naik level, ah, ke Middle (15-30 buku setahun).

Semoga Mei bisa kembali berkobar.
Amin.
n(^-^)n

1 comment:

  1. Aih gapapa...walau suram, tapi challenge jalan terus :)
    Makasih sudah update ya Aini ^_^

    ReplyDelete

Pages